Kupon Valid Net Nanny untuk 2025: Hemat hingga 30% Sekarang

Waktu baca: 4 Mnt

Sepertinya Anda kesulitan menemukan kupon parental control di Google, dan berakhir di sini. Bagian tersulit adalah membedakan kupon dan penawaran mana yang riil, dan mana yang hanya click-bait – penawaran abal-abal yang hanya mengarahkan Anda ke situs web.

Agar Anda bisa menghindari kupon berisiko palsu, saya pribadi menguji setiap kupon untuk memastikan diskon berlaku riil, serta masih valid.

Saat ini, Net Nanny menawarkan diskon besar-besaran untuk ketiga paket premiumnya, dengan penghematan hingga 30%. Semua paket menyertakan jaminan uang-kembali 14-hari, waktu yang cukup panjang untuk menguji aplikasi secara bebas-risiko di ponsel dan tablet anak.

Net Nanny coupon

Hemat 30% untuk Net Nanny

Penawaran 1: Dapatkan diskon 30% untuk Paket Perlindungan Keluarga 5 Perangkat

Inilah paket terpopuler untuk keluarga kecil hingga menengah. Sebagai orang tua, Anda bisa memantau hingga 5 perangkat dan membayar hanya $11 per perangkat.

Dapatkan Net Nanny seharga 11$/bulan!

Penawaran 2: Dapatkan diskon 30% untuk Paket Perlindungan Keluarga 20-Perangkat

20 perangkat nampaknya cukup banyak, tapi jika Anda ingin memantau ponsel cerdas, komputer, dan tablet, sebentar saja limit 5 perangkat akan penuh. Bahkan jika Anda hanya ingin memantau 6 atau 7 perangkat, cukup masuk akal untuk mengambil kesepakatan ini sekarang.

Hemat 30% untuk Net Nanny!

Penawaran 3: Dapatkan diskon 20% untuk Paket Desktop Tunggal

Jika anak-anak Anda tidak punya smartphone atau tablet, inilah penawaran untuk Anda. Net Nanny berfungsi untuk komputer Windows dan Mac serta bisa memfilter web dan memungkinkan penyetelan batas waktu layar.

Hemat 20% untuk Paket Desktop!

Cara Menggunakan Kupon Net Nanny

Kupon Net Nanny mudah digunakan. Tidak perlu menyalin kode kupon – sebagai gantinya, saya telah menemukan halaman tersembunyi pada situs web Net Nanny yang secara otomatis menerapkan diskon.

Hati-hati dengan Kupon Net Nanny Palsu

Jika Anda melihat tajuk utama yang menuliskan diskon Net Nanny sebesar 95%, sudah bisa dipastikan itu adalah kupon palsu. Untuk membuktikan bahwa penawaran kupon kami adalah yang terbaik, saya mengklik beberapa iklan, dan, tidak heran, jika penawarannya “sudah kedaluwarsa” atau bahkan kosong sama sekali.

Fake 95% Ne tNanny COupon

Saya coba menukarkan kupon 95% yang ditemukan, tapi kode promo tidak valid

FAQ

Apakah ada tanggal kadaluarsa pada kupon Net Nanny?

Ya! Saya banyak mendapati penawaran hebat yang sudah tidak tersedia, karena itu, saya tidak akan membuang banyak waktu karena diskon yang tercantum di sini hanya berlaku dalam waktu yang terbatas.
Apakah Net Nanny menyediakan versi gratis?

Meski Net Nanny tidak menawarkan versi gratis, setiap paket menyertakan jaminan uang-kembali 14-hari. Dengan begitu, Anda bisa menguji filter web dan parental control sebelum berkomitmen untuk paket jangka panjang.
Bagaimana cara mengatur limit waktu layar dengan Net Nanny?

Ada dua cara untuk membuat limit waktu layar. Gunakan fitur jadwal untuk membuat “waktu terbatas” atau tetapkan limit penggunaan harian. Anda bisa menggunakan kedua alat pembatasan secara bersamaan, agar anak-anak mendapat waktu hingga 2 jam per hari, dan terlepas dari apakah mereka mencapai limit atau tidak, perangkat tetap dijeda pada pukul 6:00 untuk makan malam atau pekerjaan rumah. Untuk lebih jelasnya, baca ulasan saya tentang Net Nanny di sini.
Apakah Net Nanny punya YouTube Monitoring?

Net Nanny menawarkan YouTube Monitoring, tapi ia hanya memantau aktivitas YouTube berbasis-browser dan bukannya aplikasi. Agar anak-anak tidak memanfaatkan aplikasi untuk menerobos aktivitas pemantauan, Anda bisa memblokir penggunaan aplikasi, sehingga mau tidak mau mereka harus melewati browser.

Inti

Net Nanny adalah salah satu aplikasi parental control termudah yang pernah saya uji. Ia menawarkan semua fitur yang dibutuhkan orang tua bertanggung jawab guna memantau anak-anak mereka di perangkat seluler dan komputer. Mulai dari kustomisasi filter web hingga pelacakan lokasi real-time, semua data ditampilkan dengan jelas di dasbor induk.

Gunakan halaman penawaran tersembunyi ini untuk mendapatkan penawaran terbaik untuk keluarga Anda dan berhenti mengkhawatirkan hal-hal yang dilakukan anak-anak sepanjang waktu. Selain penawaran ini, Net Nanny punya jaminan uang-kembali 14-hari, agar Anda bisa mengujinya tanpa-risiko.

Hemat 30% untuk Net Nanny

Kami mengulas vendor tidak hanya setelah melalui pengujian dan penelitian yang ketat namun juga mempertimbangkan tanggapan Anda dan komisi afiliasi dari para penyedia jasa. Beberapa penyedia merupakan milik perusahaan induk kami.
Hameedah Abdullateef
Hameedah Abdullateef adalah Penulis Teknologi di WizCase. Dia menulis tentang perangkat lunak VPN dan Antivirus, panduan pengguna, dan perbandingan produk untuk membantu pembaca menemukan alat keamanan terbaik. Hameedah juga memeriksa fakta dan memperbarui konten yang ada di WizCase agar tetap terkini dan bermanfaat. Sebelum bergabung dengan WizCase, Hameedah bekerja sebagai penulis teknologi lepas. Dia telah menulis artikel dan panduan informatif tentang keamanan siber perusahaan, mengulas pengembang situs web, dan menguji perangkat lunak manajemen proyek. Sejalan dengan minatnya, pekerjaan Hameedah berfokus pada akses web tanpa batas dan privasi digital. Hameedah menghabiskan waktu luangnya untuk mempelajari dasar-dasar HTML dan CSS serta mencoba resep kue baru di YouTube.
Anda suka artikel ini? Beri Rating!
Saya sangat tidak menyukainya Saya tidak begitu menyukainya Okelah Cukup bagus! Suka sekali!

Kami senang kamu menyukai artikel kami!

Sebagai pembaca yang budiman, maukah Anda memberikan ulasan di Trustpilot? Ini tidak lama dan sangat berarti bagi kami. Terima kasih sekali!

Beri kami peringkat di Trustpilot
3.90 Rating dari 3 pengguna
Judul
Komentar
Terima kasih atas feedback Anda
Loader
Please wait 5 minutes before posting another comment.
Comment sent for approval.

Berikan komentar

Loader
Loader Tampilkan selengkapnya...